Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

Song

A. Pengertian    Jadi, Lagu adalah gubahan seni nada atau suara dalam suatu urutan, kombinasi, dan hubungan temporal (biasanya diiringi dengan alat musik) untuk menghasilkan gubahan musik yang mengandung kesatuan dan kesinambungan. B. Tujuan    Lagu merupakan salah satu cara untuk mengekspresikan emosi dan perasaan dengan cara yang menyenangkan. Lagu juga dapat menjadi media untuk menyampaikan kritikan tentang situasi yang ada di masyarakat. Moral value atau amanat biasanya tersirat dalam lirik yang dibuat penulis lagu. C. Ciri kebahasaan    Song atau lagu juga punya ciri kebahasaan, lho! Nah, berikut ciri kebahasaan dari song. Imagery. Sebuah lagu biasanya berusaha menggambarkan perasaan yang dirasakan si penulis. Rhythm. Ritme disini digunakan untuk menciptakan mood. Misalnya, apabila kita sedang bersedih dan mendengarkan lagu dengan ritme slow, maka kita akan terbawa suasana dengan lagu tersebut. So, rhythm creates mood! Figures of speech 1. M...

Mesagge and Notice

Short Message Short message adalah functional text yang berfungsi sebagai penyampai informasi, perintah, atau pemberitahuan tentang sesuatu kepada seseorang. Short message biasanya ditulis dalam secarik kertas dan ditempelkan di tempat-tempat yang mudah ditemukan seperti, pintu, lemari es, tembok, dan lain-lain. Contohnya seorang ibu yang ingin memberitahukan anaknya bahwa dia pulang terlambat, maka sang ibu akan menulis surat pendek dan menempelkannya di depan pintu lemari es. Namun, saat ini penulisan short messages pada secarik kertas sudah jarang dilakukan karena kemajuan teknologi. Orang-orang cenderung memanfaatkan Short Messages Service (SMS) yang ada pada handphone. Melalui SMS, short messages lebih mudah dan cepat tersampaikan. Short message harus memberikan informasi tentang : Receiver (Penerima) Content (Isi) Sender (Pengirim) Jenis short message ada dua, yaitu Written message (Pesan tertulis) dan Electric message (Pesan Elektrik atau SMS) Bahasa yang digunakan dala...

Recount text

1. Pengertian Teks recount adalah suatu jenis teks yang kontennya dikembalikan pada suatu peristiwa nyata atau kegiatan yang menimpa seseorang di masa lampau. Tujuan teks ini ialah untuk menceritakan kembali kisah nyata di masa lalu selain juga bertujuan untuk menghibur pembacanya. 2. Macam-macam teks recount teks recount disesuaikan dengan tujuan dari tulisan itu sendiri. Macam-macam jenis recount text bisa dilihat di bawah ini: Personal recount Personal recount adalah recount text yang berfungsi menceritakan tentang pengalaman pribadi penulis. Factual recount Factual recount adalah recount text yang berfungsi untuk menyajikan laporan peristiwa yang benar-benar terjadi, seperti laporan percobaan ilmu pengetahuan ataupun laporan kepolisian. Imaginative Imaginative adalah jenis recount text yang berfungsi menyajikan sebuah cerita imaginatif. Lalu menuliskan peristiwa atau kejadian yang telah terjadi. 3. Struktur teks (generic structure). Recount text umumnya memiliki struktur...

Simple Past Tense

A. Pengertian    Simple past tense adalah kalimat tenses yang digunakan untuk menyatakan kejadian yang terjadi di masa lampau dan telah berakhir di masa lampau. Berbeda dengan past continous tense, yakni menyatakan kejadian yang terjadi di masa lampau, namun masih terjadi di masa sekarang. B. Rumus     Dalam kalimat simple past tense, kata kerja / verb yang digunakan merupakan bentuk kata kerja  kedua. Terdapat 2 jenis kata kerja / Verb, yakni Regular Verb dan Irregular Verb. Untuk regular verb, tambahkan -ed / -d dibelakang setelah kata kerja bentuk pertama. Sebagai contoh Stay -> stayed Punch -> Punched Play -> Played Untuk Irregular verb , termasuk didalamnya to be, bentuk kata kerja keduanya sangat berbeda. Sebagai contoh : Awake -> Awoke Begin -> Began Eat -> ate Namun, ada sebagian Irregular verb yang memiliki bentuk kata kerja yang sama dengan bentuk kata kerja dasar. Sebagai contoh : Put -> Put Spread -> Spread ...